Menjawab Situasi: Para Guru Mengikuti Pelatihan Google Classroom
Belajar tak mengenal batas, begitulah kira-kira kata yang tepat untuk para guru Kelas 1-3 SD. Tarsisius Vireta. Seperti kita ketahui, sebelum masa pandemi Covid 19, guru-guru memiliki keahlian di bidang masing-masing. Ada guru yang menguasai bidang agama, bahasa Indonesia, matematika, dan lain sebagainya. Tetapi sejak masa pandemi, guru-guru bak superman/superwomen harus dan dituntut menguasai segala bidang, terutama media pembelajaran digital. Selain itu, situasi pandemi ini menuntut setiap guru untuk rendah hati, mau belajar, dan tidak merasa paling tahu. Berbagi ilmu adalah kata kunci dan tindakan yang sebainya dilakukan.
Menjawab Situasi: Para Guru Mengikuti Pelatihan Google Classroom Selengkapnya